Jakarta – Bantenmore.com ¦ Sosok perempuan yang rela tidak mau dibayar atas karyanya karena sangat mencintai dunia pendidikan, beliau telah menghadirkan sebuah karya Buku Bahasa Indonesia dengan ejaan yang sampai saat ini masih digunakan oleh para anak murid sekolah dasar. Dengan ejaan ” Ini Budi dan Ini Bapak Budi” kata-kata ini sampai sekarang masih terngiang ditelinga kita. Selasa (21/5/24)
Walaupun tak banyak yang tau sosok perempuan pencetus ejaan “Ini Budi dan Ini Bapak Budi” perempuan yang berjiwa sosial di bidang pendidikan ini tidak pernah mengeluhkan soal itu, dan rela tidak mau dibayar atas karyanya.
Siti Rahmani Rauf, lahir pada tahun 1919 di Sumatera Barat, dan Wafat pada tahun 2016 di Jakarta.
Siti Rahmani Rauf atau Eyang, sangat mengedepankan pendidikan di keluarganya, sehingga terbesit untuk merangkai ejaan ” INI BUDI DAN INI BAPAK BUDI” kalimat ini sangatlah menjadi inspirasi dan awal dari dalam merangkai kalimat.
Semoga karya dan perjuangan dalam dunia pendidikan Eyang Siti Rahmani Rauf menjadikan manfaat buat generasi penerus bangsa.
Karyamu akan di kenang, karyamu akan selalu ada sepanjang masa. Terima kasih atas jasa mu wahai wanita Hebat. Semoga Eyang beristirahat dengan tenang. Al-Fatihah
[*/rh]
@penggemar dunia pendidikan